Akibat Beras Mahal, Warga Desak-Desakan Serbu Beras Murah
Lombok Tengah, Ratusan warga di Lombok Tengah menyerbu beras murah seharga sepuluh ribu rupiah perkilogram.
Warga pun rela desak-desakan demi mendapatkan beras di tengah harga beras yang kini melonjak tinggi.
Ratusan warga di lombok tengah berdesak-desakan untuk membeli beras dengan harga murah.
Warga membeli beras dengan harga jauh lebih murah dari harga beras saat ini yang hampir Tujuh Belas ribu rupiah perkilogram, sedangkan penjualan saat ini seharga 10 ribu rupiah perkilogram.
Sementara itu, pada operasi pasar beras ini, warga hanya dibolehkan membeli beras sebanyak 5 kilogram saja, dengan harga 52 ribu rupiah.
Tak ayal warga rela antre dari pagi sampai sore hari untuk dapat membeli beras.
Warga mengaku terbantu dengan adanya operasi pasar beras murah ini, lantaran harga beras yang kini mahal, dan membuat warga kesulitan, terutama menjelang bulan suci ramadhan.
Lia Salah Seorang warga yang juga antri membeli Biras Murah saat di di konfirmasi wartawan, dirinya menyampaikan bahwa, dirinya ikut antri karena membli dengan harga yang Murah karena saat ini harga beras naik dan dengn kondisi ekonomi yang saat ini masih kesulitan ini untuk pertahan dulu.
Oleh karena itu sebagai Masyarakat berharap harga beras dapat segera turun dan kembali normal, sehingga kesulitan masyarakat untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari dapat berkurang.
Supian selaku Kabid Ketersediaan Dan Kerawanan Pangan Dinas Ketahanan Pangan Loteng, menjelaskan, selain itu juga keterangan yang di dapat dari kepala bidang ( kabid ) ketahanan pangan Lombok Tengah, total beras yang didistribusikan saat ini sebanyak 5 ton untuk lima mitra, sementara dalam dua kali penyaluran beras, beras yang ada langsung ludes diserbu warga.
Liputan : Sokama.id
Sokama.id
Bahas Isu Strategis Di Wilayah Papua Barat Konsorsium Politeknik Gelar Diskusi Terpumpum Di Kaimana.
Untuk menciptakan kualitas tenaga kerja dalam pemerintah, dunia usaha, dan dunia industri maka Konsorsium Politeknik se-Papua Barat, yang terdiri Politeknik...
Miris Belum Sebulan Diresmikan, Booster Air Bersih Bontoa Sudah Bocor
Maros - Belum sebulan setelah diresmikan booster air bersih Kecamatan Bontoa sudah tidak berfungsi. Booster air bersih tersebut sudah mengalami...
Diduga Gunakan Bahan Berbahaya, Industri Ekspor Ikan di Makassar Disidak
Makassar, - Diduga menggunakan bahan kimia berbahaya, tim pengendalian dan pengawasan mutu Kementerian Kelautan & Perikanan (KKP) Makassar melakukan sidak...
Difasilitasi KI BLUD UPTD Pengelolaan KKPD Kaimana Fakfak Gelar Sosialisasi Dan Workshop.
Kaimana, Badan layanan umum daerah (BLUD) unit pelaksanaan teknis daerah (UPDT) pengelolaan kawasan konservasi perairan kabupaten Kaimana menggelar Sosialisasi dan...
OMNI Aplikasi Penghasil Uang
Omni hadir di Indonesai untuk membantu warga Indonesia untuk meningkatkan pendapatan dan penghasilan harian munguan dan juga bulanan. Bagi yang...
Bangunan Berdiri Kokoh tanpa PBG, Diduga Kuat dibekingi oknum LSM
Medan - Sungguh hebat sekarang mafia bangunan di Medan, Pasalnya sekarang bangunan yang dibangun mampu dibikin tanpa izin Persetujuan Bangunan...
Average Rating